Select Page

Salah satu fotografi yang bagus adalah fotografi outdoor. Teknik ini banyak orang lakukan karena gambar yang dihasilkan terlihat natural. Namun demikian, jika tidak mengetahui cara setting yang benar, tentu hasil foto akan kurang maksimal. lalau bagaimana sih cara setting kamera DSLR untuk outdoor yang benar?

Kenali pencahayaan sekitar untuk mendapatkan pencahayaan yang bagus ketika waktu pagi atau sore hari. Kenali golden time yang biasanya sangat bagus untuk mengambil gambar, pada umumnya jika pagi hari pada waktu 5 sampai pukul 7 pagi begitu pula saat sore yakni 4 sampai 6 pagi.

Setting White Balance, Setting ini biasanya digunakan untuk mengatur pencahayaan sehingga tidak under atau over exposure.

Hidupkan Highlight Warning Kamera, Biasanya highlight warning terdpaaty pada layar LCD kamera atau kamu juga bisa memeriksa histogram yang ada pada LCD kamera.

Setting ISO, Jika ingin memotret di tempat yang terbuka (outdoor) sebaiknya menggunakan ISO rendah sehingga cahaya yang masuk tidak terlalu tinggi.

Periksa Setting Mode Exposure, lakukan persiapan dengan beberapa mode exposure seperti Manual, Aperture Priority, Shutter Priority, Mode Program dan beberapa fitur bawaan yang ada pada kamera tersebut.

sumber : Google

Semoga ulasan mengenai setting kamera DSLR untuk outdoor tersebut dapat bermanfaat dan sampai jumpa.

× Hubungi Kami